Santi Manggahayu
Tujuan penyajian turut memperkenalkan dan melestarikan tarian santi manggahayu.Santi manggahayu merupakan salah satu wujud perkembangan tari klasik gaya Yogyakarta yang sifatnya sigrak dan penuh wibawa. Dalam melakukan gerak tarinya harus sigrak, lincah, agung dan wajah ceria. Tata rias dan busanaya...
Main Author: | SULASTRI, Sri |
---|---|
Format: | Tugas Akhir |
Language: | Indonesian |
Published: |
FNGK ISI Yk
1992
|
Subjects: | |
Online Access: |
http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=22541 |
Summary: |
Tujuan penyajian turut memperkenalkan dan melestarikan tarian santi manggahayu.Santi manggahayu merupakan salah satu wujud perkembangan tari klasik gaya Yogyakarta yang sifatnya sigrak dan penuh wibawa. Dalam melakukan gerak tarinya harus sigrak, lincah, agung dan wajah ceria. Tata rias dan busanaya berpijak pada tata rias khas Yogyakarta seperti pada bagian rambut menggunakan gelung bokor. Iringan yang digunakan adalah iringan kaset karena lebih praktis dan efisien. |
---|