Kontinuitas dan perubahan pada stasiun kereta api Surabaya Gubeng

Stasiun Surabaya Gubeng memiliki 2 terminal yang dibedakan menurut 2 sifat pelayanannya, yaitu: Stasiun Gubeng lama melayani kelas ekonomi, jalur-jalur pendek & angkutan barang; serta Stasiun Gubeng baru yang melayani kelas bisnis & eksekutif. Kedua stasiun tersebut masih berada dalam saatu...

Full description

Main Author: INDHRYATNO, Agung Tri
Format: Tugas Akhir
Language: Indonesian
Published: FSR ISI Yk 2003
Subjects:
DI
Online Access: http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=25121
PINJAM
id isilib-25121
recordtype oai_dc
spelling isilib-251212015-04-14T08:52:44Z Kontinuitas dan perubahan pada stasiun kereta api Surabaya Gubeng INDHRYATNO, Agung Tri disain interior stasiun kontinuitas FSR ISI Yk 2003 id Tugas Akhir http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=25121 DI/Ind/k/2003 Stasiun Surabaya Gubeng memiliki 2 terminal yang dibedakan menurut 2 sifat pelayanannya, yaitu: Stasiun Gubeng lama melayani kelas ekonomi, jalur-jalur pendek & angkutan barang; serta Stasiun Gubeng baru yang melayani kelas bisnis & eksekutif. Kedua stasiun tersebut masih berada dalam saatu lingkungan. Hal ini merupakan fenomena yang menarik, karena tidak semua stasiun KA di Indonesia melayani semua kelas tersebut dalam satu stasiuin.Rumusan masalah pada penelitian ini menitikberatkan pada perubahan yang berlangsung secara kontinu, & apakah setiap perubahan tersebut masih ada keterkaitannya dengan stasiun Gubeng Lama. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui sejauh mana perkembangan stasiun Gubeng dari awal berdirinya hingga sekarang, baik secara fisik maupun non-fisik, dan letak keterkaitan perubahan tersebut dengan karakter stasiun Surabaya Gubeng lama, serta apakah perubahannya membawa dampak positif / negatif terhadap stasiun Gubeng. Yogyakarta xv, 82 hal. : lamp. ; 30 cm DI http://opac.isi.ac.id//images/default/image.png
institution Institut Seni Indonesia Yogyakarta
collection Perpustakaan Yogyakarta
language Indonesian
topic disain interior stasiun
kontinuitas
DI
spellingShingle disain interior stasiun
kontinuitas
DI
INDHRYATNO, Agung Tri
Kontinuitas dan perubahan pada stasiun kereta api Surabaya Gubeng
description Stasiun Surabaya Gubeng memiliki 2 terminal yang dibedakan menurut 2 sifat pelayanannya, yaitu: Stasiun Gubeng lama melayani kelas ekonomi, jalur-jalur pendek & angkutan barang; serta Stasiun Gubeng baru yang melayani kelas bisnis & eksekutif. Kedua stasiun tersebut masih berada dalam saatu lingkungan. Hal ini merupakan fenomena yang menarik, karena tidak semua stasiun KA di Indonesia melayani semua kelas tersebut dalam satu stasiuin.Rumusan masalah pada penelitian ini menitikberatkan pada perubahan yang berlangsung secara kontinu, & apakah setiap perubahan tersebut masih ada keterkaitannya dengan stasiun Gubeng Lama. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui sejauh mana perkembangan stasiun Gubeng dari awal berdirinya hingga sekarang, baik secara fisik maupun non-fisik, dan letak keterkaitan perubahan tersebut dengan karakter stasiun Surabaya Gubeng lama, serta apakah perubahannya membawa dampak positif / negatif terhadap stasiun Gubeng.
format Tugas Akhir
author INDHRYATNO, Agung Tri
author_sort INDHRYATNO, Agung Tri
title Kontinuitas dan perubahan pada stasiun kereta api Surabaya Gubeng
title_short Kontinuitas dan perubahan pada stasiun kereta api Surabaya Gubeng
title_full Kontinuitas dan perubahan pada stasiun kereta api Surabaya Gubeng
title_fullStr Kontinuitas dan perubahan pada stasiun kereta api Surabaya Gubeng
title_full_unstemmed Kontinuitas dan perubahan pada stasiun kereta api Surabaya Gubeng
title_sort kontinuitas dan perubahan pada stasiun kereta api surabaya gubeng
publisher FSR ISI Yk
publishDate 2003
url http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=25121
_version_ 1709037241452462080
score 14.79448