FROM SATE TO MARKET

Setelah dari awal abad ini telah membawa perekonomian dunia banyak dipengaruhi oleh pemerintah, sedangkan setengah abad berikutnya terjadi pergeseran ke arah orientasi pasar. Tulisan ini mencoba menjelaskan pergeseran paradigma tersebut. Fokus utamanya adalah negara-negara barat terutama Inggris, ya...

Full description

Main Author: H.W. Arndt
Format: Jurnal
Language: Bahasa Inggris
Published: UGM 1999
Subjects:
Online Access: http://oaipmh-jogjalib.umy.ac.idkatalog.php?opo=lihatDetilKatalog&id=52082
PINJAM
Summary: Setelah dari awal abad ini telah membawa perekonomian dunia banyak dipengaruhi oleh pemerintah, sedangkan setengah abad berikutnya terjadi pergeseran ke arah orientasi pasar. Tulisan ini mencoba menjelaskan pergeseran paradigma tersebut. Fokus utamanya adalah negara-negara barat terutama Inggris, yang merupakan wilayah pertama tempat terjadinya pembangunan industri yang sangat pesat. Analisis perubahan paradigma selanjutnya diarahkan pada konteks wilayah Asia dengan beberapa catatan tambahan mengenai krisis Asia. Pergesran paradigma awal menuju perlunya peran pemerintah dalam perekonomian diawali oleh munculnya dominasi perdagangan bebas dan laissez faire sekitar tahun 1990-an. Tingkat kemiskinan dan pengangguran yang menyebar di berbagai negara disertai dengan depresi tahun 1890-an, mengakibatkan munculnya pemikiran agar pemerintah memegang peranan dalam perekonomian negara. Konsep "pengaturan" perekonomian oleh negara juga terjadi saat pecah Perang Dunia I yang mendorong terjadinya great depression pada tahun 1930-an. Kontrol perekonomian otomatis dikendalikan oleh negara secara keseluruhan. Bentuk "Revolusi Keynes" ini menekankan bahwa manajemen makroekonomi perlu dijalankan. Pergesran paradigma yang berorientasi pasar dimulai dengan lieralisasi perdagangan yang disponsori oleh Amerika Serkat. Periode1950-an dan 1960-an membawa perekonomian dunia kearah "long boom" yang sepertinya tidak memerlukan kebijakan-kebijakan yang bersifat Keynesian. Dan pada tahun 1970-an terjadi stagflast, mengakibatkan kebijakan kubu Keynesian menjadi semakin tidak tidak dapat diterapkan. Pergeseran menuju ekonomi pasar ini juga secara langsung memunculkan pendapat yang berbeda (oposisi) terutama dari kubu Keynesian, dan nampaknya terdapat tanda-tanda kemungkinan terjadinya perkembangan yang menguntungkan kubu keynes dalam beberapa tahun ke depan.
Physical Description: 1
ISBN: ISBN:0853-7046