FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINGKAT PEMAHAMAN APARATUR PEMERINTAH DAERAH TERHADAP STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAH (SAP) DAN KINERJA PEPENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN.

HASIL PENELITIAN INI MENUNJUKAN BAHWA LATAR BELAKANG PENDIDIKAN, PENGALAMAN KERJA, FASILITAS TEKNOLOGI TIDAK MEMPUNYAI PENGARUH TERHADAP TINGKAT PEMAHAMAN STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAH. HASIL UNTUK PELATIHAN SISTEM BARU MENUNJUKAN ADANYA PENGARUH POSITIF DAN SIGNIFIKAN TERHADAP TINGKAT PEMAHAMAN STAN...

Full description

Main Author: Findra Prastyarini
Format: Skripsi S1
Language: Bahasa Indonesia
Published: AKT 14 UMY 244 2014
Subjects:
Online Access: http://oaipmh-jogjalib.umy.ac.idkatalog.php?opo=lihatDetilKatalog&id=52391
PINJAM
Summary: HASIL PENELITIAN INI MENUNJUKAN BAHWA LATAR BELAKANG PENDIDIKAN, PENGALAMAN KERJA, FASILITAS TEKNOLOGI TIDAK MEMPUNYAI PENGARUH TERHADAP TINGKAT PEMAHAMAN STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAH. HASIL UNTUK PELATIHAN SISTEM BARU MENUNJUKAN ADANYA PENGARUH POSITIF DAN SIGNIFIKAN TERHADAP TINGKAT PEMAHAMAN STANDAR AKUNTASI PEMERINTAH. LATAR BELAKANG PENDIDIKAN, PENGALAMAN KERJA,PELATIHAN SISTEM BARU TIDAK MEMPUNYAI PENGARUH TERHADAP KINERJA PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN. HASIL UNTUK FASILITAS TEKNOLOGI MENUNJKAN ADANYA PENGARUH POSITIF SIGNIFIKAN TERHADAP KINERJA PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN. LATAR BELAKANAG PENDIDIKAN, PENGALAMAN KERJA, FASILITAS TEKNOLOGI, PELATIHAN SISTEM BARU TIDAK MEMPUNYAI PENGARUH LANGSUNG DAN TIDAK LANGSUNG TERHADAP KINERJA PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN.
Physical Description: 97 hal
ISBN: SKR FE 244