EVALUASI STRATEGI PEMASRAN RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH BANTUL

RSU PKU MUHAMMADIYAH BANTUL ADALAH RUMAH SAKIT TIPE C DENGAN BOR (BED OCCUPATIONAL RATE )61 % SAMPAI 68%. PADA TAHUN 2011 SAMPAI 2012 JUMLAH PASIEN RAWAT INAP DAN RAWAT JALAN MENGALAMI PENURUNAN. KONDISI MENURUNYA JUMLAH KUNJUNGAN PASIEN MENJADI PERMASALAHAN YANG HARUS DIPERHATIKAN OLEH MANAJERIAL...

Full description

Main Author: DEFFI ASHARINI
Format: Thesis S2
Language: Bahasa Indonesia
Published: PASCASARJANA MMR UMY 2015
Subjects:
Online Access: http://oaipmh-jogjalib.umy.ac.idkatalog.php?opo=lihatDetilKatalog&id=61291
PINJAM
Summary: RSU PKU MUHAMMADIYAH BANTUL ADALAH RUMAH SAKIT TIPE C DENGAN BOR (BED OCCUPATIONAL RATE )61 % SAMPAI 68%. PADA TAHUN 2011 SAMPAI 2012 JUMLAH PASIEN RAWAT INAP DAN RAWAT JALAN MENGALAMI PENURUNAN. KONDISI MENURUNYA JUMLAH KUNJUNGAN PASIEN MENJADI PERMASALAHAN YANG HARUS DIPERHATIKAN OLEH MANAJERIAL RUMAH SAKIT. RUMAH SAKIT PERLU MELAKUKAN EVALUASI STRATEGI PEMASARAN TERUTAMA DARI SEGI CUSTUMER DENGAN MENILAI BAURAN PEMASARAN (PRODUK, HARGA, TEMPAT, PROMOSI, SUMBER DAYA MANUSIA, PROSES, BUKTI FISIK DAN CUSTUMER CARE ).
ISBN: TES MMR 006