PENGARUH STRUKTUR CORPORATE GOVERNANCE, INTERNAL CONTROL DAN RESIKO KEUANGAN TERHADAP FEE AUDIT (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2010-2014)
*347 Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh struktur governance (dewan komisaris independen dan komite audit independen), internal control dan resiko keuangan terhadap fee audit. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang berasal dari laporan tahunan dan keuangan perusahaan manufaktur ya...
Main Author: | Sri Widaningsih |
---|---|
Format: | Skripsi S1 |
Language: | Bahasa Indonesia |
Published: |
AKT 15 UMY 347
2015
|
Subjects: | |
Online Access: |
http://oaipmh-jogjalib.umy.ac.idkatalog.php?opo=lihatDetilKatalog&id=62051 |
Summary: |
*347 Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh struktur governance (dewan komisaris independen dan komite audit independen), internal control dan resiko keuangan terhadap fee audit. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang berasal dari laporan tahunan dan keuangan perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode 2010-2014. Penelitian ini menggunakan metode purposive sampling dan menggunakan alat analisis regresi linear berganda. Sebelum dilakukan uji regresi, data terlebih dahulu diuji menggunakan uji asumsi klasik.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dewan komisaris, ukuran dewan komisaris independen dan komite audit indepenen memiliki pengaruh positif signifikan terhadap fee audit. Ukuran perusahaan memiliki pengaruh positif signifikan terhadap fee audit. Sedangkan internal control dan resiko keuangan tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap fee audit. |
---|---|
Physical Description: |
59 Hal |
ISBN: |
SKR F E 347 |