PENGARUH KEMAMPUAN KERJA DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI NEGERI SIPIL YANG DIMEDIASI OLEH KEPUASAN KERJA (Studi pada Pemerintah Kota Yogyakarta)
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kemampuan kerja dan lingkungan kerja terhadap kinerja Pegawai Negeri Sipil dan kepuasan kerja sebagai variabel intervening. Penelitian dilakukan di Pemerintah Kota Yogyakarta, dengan responden berjumlah 160 pegawai. Data penelitian dianali...
Main Author: | Nunun Zulaikha |
---|---|
Format: | Thesis S2 |
Language: | Bahasa Indonesia |
Published: |
MM UMY
2015
|
Subjects: | |
Online Access: |
http://oaipmh-jogjalib.umy.ac.idkatalog.php?opo=lihatDetilKatalog&id=62057 |
Summary: |
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kemampuan kerja dan lingkungan kerja terhadap kinerja Pegawai Negeri Sipil dan kepuasan kerja sebagai variabel intervening. Penelitian dilakukan di Pemerintah Kota Yogyakarta, dengan responden berjumlah 160 pegawai. Data penelitian dianalisis menggunakan metode Structural Equation Modelling (SEM). Hasil penelitian menunjukkan bahwa kemampuan kerja berpengaruh signifikan terhadap kepuasan kerja dan kinerja Pegawai Negeri Sipil. Lingkungan kerja berpengaruh signifikan terhadap kepuasan kerja namun tidak berpengaruh terhadap kinerja Pegawai Negeri Sipil. Dalam penelitian ini, kepuasan kerja tidak terbukti menjadi variabel intervening atau pemediasi antara kemampuan kerja dan lingkungan kerja terhadap kinerja Pegawai Negeri Sipil. |
---|---|
ISBN: |
TES MM 041 |