PENGARUH KARAKTERISTIK, KOMPETENSI, DAN AKTIVITAS KOMITE AUDIT TERHADAP KETERJADIAN EARNING RESTATEMENT

*507 Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh bukti empiris tentang pengaruh karakteristik (usia), kompetensi (tingkat pendidikan, financial expertise), dan aktivitas komite audit (jumlah pertemuan, komitmen waktu) terhadap keterjadian earning restatement. Penelitian ini menggunakan sampel dari per...

Full description

Main Author: Risda Faridah
Format: Skripsi S1
Language: Bahasa Belanda
Published: AKT 15 UMY 507 2015
Subjects:
Online Access: http://oaipmh-jogjalib.umy.ac.idkatalog.php?opo=lihatDetilKatalog&id=63554
PINJAM
Summary: *507 Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh bukti empiris tentang pengaruh karakteristik (usia), kompetensi (tingkat pendidikan, financial expertise), dan aktivitas komite audit (jumlah pertemuan, komitmen waktu) terhadap keterjadian earning restatement. Penelitian ini menggunakan sampel dari perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode 2009-2013. Sampel dari perusahaan manufaktur yang digunakan pada penelitian ini adalah 26 perusahaan yang melakukan restatement dan 26 perusahaan yang tidak melakukan restatement. Dengan menggunakan metode purposive sampling, total sampel penelitian yang digunakan adalah 52 perusahan. Hipotesis pada penelitian ini diuji menggunakan regresi logistik
Physical Description: 58 hal
ISBN: SKR F E 507