PENGARUH STRUKTUR KEPEMILIKAN UKURAN PERUSAHAAN DAN UMUR PERUSAHAAN TERHADAP PENGUNGKAPAN MANAJEMEN RESIKO (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahu

Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) ukuran perusahaan berpengaruh positif terhadap pengungkapan manajemen resiko, 2) kepemilikan institusi domestik berpengaruh positif terhadap manajemen resiko, 3) kepemilikan institusi asing berpengaruh positif terhadap manajemen resiko, 4) umur...

Full description

Main Author: Ghaniy Pancoro Dewanti
Format: Skripsi S1
Language: Bahasa Indonesia
Published: AKT 16 UMY 002 2016
Subjects:
Online Access: http://oaipmh-jogjalib.umy.ac.idkatalog.php?opo=lihatDetilKatalog&id=63694
PINJAM
Summary: Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) ukuran perusahaan berpengaruh positif terhadap pengungkapan manajemen resiko, 2) kepemilikan institusi domestik berpengaruh positif terhadap manajemen resiko, 3) kepemilikan institusi asing berpengaruh positif terhadap manajemen resiko, 4) umur perusahaan berpengaruh positif terhadap manajemen resiko. Penelitian ini dilakukan pada laporan keuangan yang diterbitkan di Indonesia dengan menggunakan 180 perusahaan sebagai sampel periode tahun 2012- 2014. Pengambilan sampel menggunakan metode purpose sampling. Teknik pengumpulan data dari laporan tahunan di Indonesia dan analisis data menggunakan uji statistik deskriptif, uji asumsi klasik terdiri dari uji normalitas, uji autokorelasi, uji multikolinearitas, uji heteroskeidastisitas. Hasil penelitian 1) ukuran perusahaan berpengaruh positif terhadap pengungkapan manajemen resiko, 2) kepemilikan institusi asing tidak berpengaruh signifikan terhadap pengungkapan manajemen resiko,3) kepemilikan institusi domestik tidak berpengaruh signifikan terhadap pengungkapan manajemen resiko, 4) umur perusahaan tidak berpengaruh signifikan terhadap pengungkapan manajemen resiko. Kata kunci: Ukuran Perusahaan, Kepemilikan Institusi Domestik, Kepemilikan Institusi Asing, Umur Perusahaan dan Pengungkapan Manajemen Resiko.
Physical Description: 46 Hal
ISBN: SKR F E 002