Hukum Partai Politik dan Hukum Pemilu Di Indonesia

Buku ini memfokuskan pada kajian terhadap persoalan hukum ketatanegaraan di Indonesia, yaitu sistem pemerintahan presidensial murni di Indonesia pascaamandemen UUD 1945 yang tak berjalan efektif dan belum mampu mewujudkan kesejahteraan rakyat. Persoalan ini perlu segera dicarikan solusinya, agar mak...

Full description

Main Author: Agus Riwanto
Format: Buku Teks
Language: Bahasa Indonesia
Published: 2016
Subjects:
Online Access: http://oaipmh-jogjalib.umy.ac.idkatalog.php?opo=lihatDetilKatalog&id=68779
PINJAM
Summary: Buku ini memfokuskan pada kajian terhadap persoalan hukum ketatanegaraan di Indonesia, yaitu sistem pemerintahan presidensial murni di Indonesia pascaamandemen UUD 1945 yang tak berjalan efektif dan belum mampu mewujudkan kesejahteraan rakyat. Persoalan ini perlu segera dicarikan solusinya, agar maksud dan tujuan bernegara dapat terwujud. Ketidakharmonisan antara sistem kepartaian dan sistem pemilu dengan sistem pemerintahan presidensial melalui kebijakan perundang-undangan di bidang politik, yakni UU Partai Politik dan UU Pemilu Anggota DPR, DPD, dan DPRD adalah merupakan penyebab utamanya.
Physical Description: xii=424 hlm,16x24 cm
ISBN: ISBN:978-602-1351-42-0