Jurnal Penelitian dan Pengembangan Komunikasi dan Informatika : Aspek Hukum Aksi Korporasi Penyelenggara Telekomunikasi Dalam Memanfaatkan Spektrum Frekuensi Radio
Penelitian ini menjelaskan aspek hukum aksi korporasi seperti merger, konsolidasi dan akuisisi penyelenggara telekomunikasi dalam memanfaatkan spektrum frekuensi radio efektif dan efisien. Efektivitas dan efisiensi pemanfaatan spektrum frekuensi radio dilakukan melalui pengaturan hukum single preser...
Main Author: | Virhani, Mohan Rifqo |
---|---|
Format: | Jurnal |
Language: | Bahasa Indonesia |
Published: |
BPPSDM KOMINFO
2015
|
Subjects: | |
Online Access: |
http://oaipmh-jogjalib.umy.ac.idkatalog.php?opo=lihatDetilKatalog&id=77114 |
Summary: |
Penelitian ini menjelaskan aspek hukum aksi korporasi seperti merger, konsolidasi dan akuisisi penyelenggara telekomunikasi dalam memanfaatkan spektrum frekuensi radio efektif dan efisien. Efektivitas dan efisiensi pemanfaatan spektrum frekuensi radio dilakukan melalui pengaturan hukum single preserence policy on telecommunication sector dimana satu pihak hanya menjadi pemegang saham pengendali pada satu badan hukum penyelenggara komunikasi. |
---|---|
ISBN: |
ISBN:ISSN 2087-0132 |