Komunikasi Lingkungan untuk Mitigasi Bencana Erupsi Gunung Sinabung

Penelitian ini bertujuan untuk menemukan model komunikasi lingkungan untuk mitigasi bencana erupsi Gunung Sinabung Kabupaten Karo Sumatera Utara. Manfaat penelitian ini dapat meningkatkan kesadaran masyarakat dan pemerintah dalam meningkatkan efektifitas komunikasi bencana Gunung Sinabung. Teori...

Full description

Main Author: Puji Lestari, Sari Bahagiarti Kusumayudha
Format: Jurnal
Language: Bahasa Indonesia
Published: ASPIKOM 2016
Subjects:
Online Access: http://oaipmh-jogjalib.umy.ac.idkatalog.php?opo=lihatDetilKatalog&id=82156
PINJAM
Summary: Penelitian ini bertujuan untuk menemukan model komunikasi lingkungan untuk mitigasi bencana erupsi Gunung Sinabung Kabupaten Karo Sumatera Utara. Manfaat penelitian ini dapat meningkatkan kesadaran masyarakat dan pemerintah dalam meningkatkan efektifitas komunikasi bencana Gunung Sinabung. Teori Informasi Organisasi digunakan sebagai bahan kajian ini. Metode penelitian deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data Focus Group Discussion (FGD), wawancara melalui pelatihan komunikasi untuk mitigasi bencana Sinabung. Lokasi penelitian di Kabupaten Karo Sumatera Utara khususnya Badan Pengelolaan Bencana Daerah (BPBD), Dinas Kominfo, dan Kesbanglinmas, Camat, Kepala Desa, dan anggota komunitas peduli bencana. Hasil penelitian berupa model komunikasi lingkungan guna mendukung sistem peringatan dini bencana Gunung Sinabung
Physical Description: 56-64
ISBN: ISBN:ISSN 2087-0442