Latar belakang fungsi kesenian barongan di Kudus sebagai sarana upacara ruwatan.

Kesenian ini merupakan tarian bertopeng yang disajikan dalam bentuk daramatari rakyat bertopeng atau fragmen, ceritanya diambil dari lakon cerita menak, panji, babad tanah jawa, kesenian ini sebagai hiburan dan sarana upacara ruwatan.

Main Author: SUHARYANTO, Agung
Format: Tugas Akhir
Language: Indonesian
Published: FSP ISI Yogyakarta 1999
Subjects:
PINJAM