Tinjauan sekilas tari Amuba karya Hendro Martono
Tujuan penulisan adalah untuk mengeathui proses koreografis pada karya tari Amuba.Dalam penelitian ini yang menjadi pokok permasalahan adalah segi koreografis. Karya tari amuba m,erupakan karya tari yang bersifat eksperimental, dengan onsep, corak dan warna baru yang berpijak pada tarian modern.
Main Author: | KAROSO, Subianto |
---|---|
Format: | Tugas Akhir |
Language: | Indonesian |
Published: |
FSP ISI Yogyakarta
1987
|
Subjects: |