Bentuk penyajian kesenian Angklung Kuda Kepang Cindhe Laras di dusun Paras, kecamatan Wadaslintang, kabupaten Wonosobo
Kesenian Angklung Kuda Kepang Cindhe Laras berdiri pada tahun 1966, dan berfungsi sebagai seni pertunjukan. Di dalam penyajiannya, kesenian ini sudah banyak mengalami perkembangan baik dalam segi gerak, serta penerapannya dalam berbagai hal misalnya cara berias, berbusana/kostum yang dikenakan, pola...
Main Author: | SUBEKTI, Wiji |
---|---|
Format: | Tugas Akhir |
Language: | Indonesian |
Published: |
FSP ISI Yogyakarta
1998
|
Subjects: |