Raja Barjah dan putri Kalong

Telah lama Putri Kalong alias Dewi Kelongan dari negeri siluman mengincar dan mendambakan Raja Barj ah sebagai kekasih, meskipun Raja Barjah telah berpermaisurikan Putri rengganu dari menampakkan diri sebagai sosok Putri Trenganu, sang ·permaisuri. Selama puluhan tahun Raja Barjah terpedaya...

Full description

Main Authors: SUYATNO, Suyono, DJAMARI
Format: Buku Teks
Language: Indonesian
Published: Pusat Bahasa Kementrian Pendidikan Nasional 2010
Subjects:
PINJAM
Summary: Telah lama Putri Kalong alias Dewi Kelongan dari negeri siluman mengincar dan mendambakan Raja Barj ah sebagai kekasih, meskipun Raja Barjah telah berpermaisurikan Putri rengganu dari menampakkan diri sebagai sosok Putri Trenganu, sang ·permaisuri. Selama puluhan tahun Raja Barjah terpedaya oleh Putri Kalong dan menganggapnya ·sebagai Putri Trengganu, sang permaisuri tercinta. Walaupun demikian, pada akhirnya kedok sang perma1suri gadungan terbngkar juga, da·n Raja Barjah pun kembali bersanding dengan Putri Trengganu, sang permaisuri yang sesungguhnya.