Super Kilat Kursus Desain Interior
Memiliki sebuah hunian indah sesuai keinginan, apalagi hasil rancangan sendiri, tentu menjadi kepuasan dan kebanggaan tersendiri. Buku ini memberikan informasi bagaimana mendekorasi rumah agar tampil elegan, mulai dari penataan aksesori hingga penataan segala ruang dengan nuansa yang berbeda sesuai...
Main Author: | VINA, Amelia |
---|---|
Format: | Buku Teks |
Language: | Indonesian |
Published: |
Noktah
2019
|
Subjects: |
Summary: |
Memiliki sebuah hunian indah sesuai keinginan, apalagi hasil rancangan sendiri, tentu menjadi kepuasan dan kebanggaan tersendiri. Buku ini memberikan informasi bagaimana mendekorasi rumah agar tampil elegan, mulai dari penataan aksesori hingga penataan segala ruang dengan nuansa yang berbeda sesuai tren masa kini. Isi buku memuat seluk beluk arsitektur, baik seacara teoritis maupun praktis. Hal-hal yang dibahas selain perancangan bangunan, juga detail perencanaan arsitektur bangunan tersebut, seperti penataan, perencanaan ruangan, dekorasi, pemilihan warna furnitur, dll. |
---|