Bentuk penyajian Langentaya di desa Salam Kalurahan Banjarharjo Kecamatan Kalibawang Kabupaten Kulonprogo

Kesenian Langentaya merupakan seni yang memiliki beberapa kesamaan dengan tari klasik gaya Yogyakarta, seperti wayang wong dalam segi geraknya, Langenmandra Wanara dalam dialognya dan Langendriya dalam dialog dan bentuk cerita yang dibawakan. Disain lantai yang dipergunakan adlah garis lurus. Sedang...

Full description

Main Author: WASKITO, Priyo Gani
Format: Tugas Akhir
Language: Indonesian
Published: ASTI Yk 1984
Subjects:
D3
Online Access: http://opac.isi.ac.id//index.php?p=show_detail&id=19216
PINJAM