ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG BERPENGARUH TERHADAP PROFITABILITAS PERBANKAN SYARIAH (Studi Pada Bank Umum Syariah di Indonesia)

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang berpengaruh terhadap profitabilitas perbankan syariah. Pemilihan sampel menggunakan metode purposive sampling. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu tiga bank umum syariah periode 2008-2010. Analisis data menggunakan analisis...

Full description

Main Author: Ratna Puspita Sari
Format: Skripsi S1
Language: Bahasa Indonesia
Published: AKT 11 UMY 481 2011
Subjects:
Online Access: http://oaipmh-jogjalib.umy.ac.idkatalog.php?opo=lihatDetilKatalog&id=43870
PINJAM
Summary: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang berpengaruh terhadap profitabilitas perbankan syariah. Pemilihan sampel menggunakan metode purposive sampling. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu tiga bank umum syariah periode 2008-2010. Analisis data menggunakan analisis regresi linear berganda menggunakan SPSS 16.0. Hasil uji t menunjukkan bahwa variabel Size, PPAP dan Inflasi tidak berpengaruh terhadap ROA. Sedangkan CAR dan FDR berpengaruh positif signifikan terhad
Physical Description: 84 hal
ISBN: SKR FE 481