PENGARUH MEROKOK TERHADAP KELELAHAN BERSUARA PADA MAHASISWAFAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

Prevalensi konsumsi rokok sangat tinggi di dunia. Merokok memiliki dampak negatif bagi kesehatan, salah satunyaberkaitan dengan saluran pernapasan dan kelainan dalam produksi suara.Perilaku merokokdapat menyebabkan kelelahan bersuara melalui efek langsung pada membran mukosa, atau dengan mempengaru...

Full description

Main Author: Eka Yoga Wiratama
Format: Skripsi S1
Language: Bahasa Indonesia
Published: FKU 12 UMY 2012
Subjects:
Online Access: http://oaipmh-jogjalib.umy.ac.idkatalog.php?opo=lihatDetilKatalog&id=44576
PINJAM
Summary: Prevalensi konsumsi rokok sangat tinggi di dunia. Merokok memiliki dampak negatif bagi kesehatan, salah satunyaberkaitan dengan saluran pernapasan dan kelainan dalam produksi suara.Perilaku merokokdapat menyebabkan kelelahan bersuara melalui efek langsung pada membran mukosa, atau dengan mempengaruhi sekresi untuk lubrikasi mukosa. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh kebiasaan merokok terhadap kelelahan bersuara. Penelitian merupakan studi kohort retrospektif dengan subjek peneliti
Physical Description: 54 hal
ISBN: SKR FKIK 529