FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI LUAS PENGUNGKAPAN CORPORATE GOVERNANCE DALAM LAPORAN TAHUNAN PERUSAHAAN

Penelitian ini bertujuan untuk menguji faktor-faktor yang memengaruhi luas pengungkapan corporate governance dalam Laporan Tahunan Perusahaan. Faktor-faktor yang diuji dalam penelitian ini adalah ukuran perusahaan, profitabilitas, umur listing, kepemilikan dispersi, ukuran dewan komisaris dan lingku...

Full description

Main Author: Mulya Rafika
Format: Skripsi S1
Language: Bahasa Indonesia
Published: 2013
Subjects:
Online Access: http://oaipmh-jogjalib.umy.ac.idkatalog.php?opo=lihatDetilKatalog&id=44672
PINJAM
Summary: Penelitian ini bertujuan untuk menguji faktor-faktor yang memengaruhi luas pengungkapan corporate governance dalam Laporan Tahunan Perusahaan. Faktor-faktor yang diuji dalam penelitian ini adalah ukuran perusahaan, profitabilitas, umur listing, kepemilikan dispersi, ukuran dewan komisaris dan lingkup kegiatan perusahaan. Data menggunakan metode purposive sampling pada perusahaan manufaktur food and drink yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama tahun 2008 hingga 2011. Sebanyak 14 per
ISBN: SKR FE 120