Hubungan faktor keluarga dan teman terhadap perilaku merokok pada pelajar SMA Muhammadiyah 1 Sragen.

Merokok adalah perilaku negatif yang sangat merugikan. Fenomena dilapangan juga menunjukkan sebagian remaja yang berstatus pelajar SMA dan memakai seragam sekolah merokok di lingkungan sekolahnya sendiri maupun di tempat umum. Faktor yang mempengaruhi perilaku merokok antara lain faktor keluarga dan...

Full description

Main Author: Febrian Adiwijaya
Format: Skripsi S1
Language: Bahasa Indonesia
Published: FKU 14 UMY 175 2014
Subjects:
Online Access: http://oaipmh-jogjalib.umy.ac.idkatalog.php?opo=lihatDetilKatalog&id=48360
PINJAM

Similar Items