Perbedaan pembentukan plak sebelum dan sesudah berkumur dengan sari buah Jeruk Nipis (Citrus aurantifolia).
Plak gigi merupakan lapisan tipis yang berkembang secara alami pada gigi.Plak gigi dibentuk oleh kolonisasi bakteri seperti Streptococcus mutans dan Lactobacillus spyang melekatkan diri ke permukaan gigi, sehingga dapat melarutkan enamel dan menyebabkan karies.Plak gigi dapat dicegah dengan obat...
Main Author: | Fika Kirana |
---|---|
Format: | Skripsi S1 |
Language: | Bahasa Indonesia |
Published: |
FKG 14 UMY 275
2014
|
Subjects: | |
Online Access: |
http://oaipmh-jogjalib.umy.ac.idkatalog.php?opo=lihatDetilKatalog&id=49052 |