Hubungan antara Obesitas dengan Onset Pubertas pada pelajar laki-laki Sekolah Menengah Pertama Di Yogyakarta.
Hasil: Terdapat hubungan yang bermakna antara obesitas dengan onset pubertas pada anak laki-laki (p<0,05, 95% CI 1,279-2,307). Anak yang mengalami obesitas memiliki resiko 1,717 kali lebih besar untuk spermarche lebih awal dibandingkan anak yang tidak mengalami obesitas. Usia rerata mengalami spe...
Main Author: | Siska Amelia Leswara |
---|---|
Format: | Skripsi S1 |
Language: | Bahasa Indonesia |
Published: |
FKU 11 UMY
2011
|
Subjects: | |
Online Access: |
http://oaipmh-jogjalib.umy.ac.idkatalog.php?opo=lihatDetilKatalog&id=51217 |
Summary: |
Hasil: Terdapat hubungan yang bermakna antara obesitas dengan onset pubertas pada anak laki-laki (p<0,05, 95% CI 1,279-2,307). Anak yang mengalami obesitas memiliki resiko 1,717 kali lebih besar untuk spermarche lebih awal dibandingkan anak yang tidak mengalami obesitas. Usia rerata mengalami spermarche pada anak obesitas adalah 11,09 tahun sedangkan untuk anak yang tidak obesitas 11,97 tahun. Kesimpulan: Terdapat hubungan antara obesitas dengan onset pupertas pada anak laki-laki, semakin tinggi Body MassIndex (obesitas) semakin cepat onset pubertas. |
---|---|
Physical Description: |
49 hal |
ISBN: |
SKR FKIK 467 |