Manajemen pengolahaan sampah Kabupaten Pacitan
*194 bahwa manajemen pengolahaan sampah kabupaten pacitan mengenai; (1)timbulan sampah belum dikendalikan produksinya; (2) penyimpanan dan pengumpulansampah di tempatkan di TPS yang belum memenuhi syarat standar volume penampungan sampah; (3) pengangkutan sampah hanya melayani 14 kelurahan dari tota...
Main Author: | Zulhan Arif Nur Dwiansyah |
---|---|
Format: | Skripsi S1 |
Language: | Bahasa Indonesia |
Published: |
IPEM 14 UMY 194
2014
|
Subjects: | |
Online Access: |
http://oaipmh-jogjalib.umy.ac.idkatalog.php?opo=lihatDetilKatalog&id=52644 |
Summary: |
*194 bahwa manajemen pengolahaan sampah kabupaten pacitan mengenai; (1)timbulan sampah belum dikendalikan produksinya; (2) penyimpanan dan pengumpulansampah di tempatkan di TPS yang belum memenuhi syarat standar volume penampungan sampah; (3) pengangkutan sampah hanya melayani 14 kelurahan dari total kelurahan di kabupaten pacitan; (4)Pengolahan sampah yaitu melakukan pemisahan komponen sampah dan pemadatan, pembuatan kompos, mengubah sampah menjadi energi BBM dan gas serta menjadikan smpah kreasi;(5)Tempat pembuangan akhir sampah menggunakan sistim open duping ada tiga lokasi;(6)Teknologi pengolahan sampahmengunakan alat komposter, alat pengubah sampah pelastik menjadi BBM, alat pengolahan biogas sampah menjadi gas untuk rumah tangga, dan intalasi pengolahan air limbah;(7)sistem informasi lingkungan hidup berbasis data belum aktif |
---|---|
Physical Description: |
120 hal |
ISBN: |
SKR FISIP 194 |