PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW DALAM MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SD NEGERI KARANGSARI NGLIPAR GUNUNGKIDUL
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar perbedaan antara prestasi belajar dan keaktifan siswa yang dalam proses pembelalajarannya menggunakan metode pembelajaran kooperatif tipe jigsaw dengan yang menggunakan metode pembelajaran biasa. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan ke...
Main Author: | Kunto Rizki Feri Saputra |
---|---|
Format: | Skripsi S1 |
Language: | Bahasa Indonesia |
Published: |
FAI UMY
2014
|
Subjects: | |
Online Access: |
http://oaipmh-jogjalib.umy.ac.idkatalog.php?opo=lihatDetilKatalog&id=53210 |