PENGARUH VARIASI PERBANDINGAN KADAR ALKALI AKTIVATOR DENGAN ABU TERBANG (FLY ASH) + AIR TERHADAP KUAT TEKAN BETON GEOPOLIMER
Beton geopolimer mulai diperkenalkan sebagai beton ramah lingkungan sebagai solusi beton inovasi untuk mengurangi emisi CO2 akibat penggunaan semen portland. Pembuatan beton geopolimer memanfaatkan material yang banyak mengandung silika dan alumina seperti fly ash yang direaksikan dengan alkali...
Main Author: | Faisal Febrianta |
---|---|
Format: | Skripsi S1 |
Language: | Bahasa Indonesia |
Published: |
FTS 14 UMY 131
2014
|
Subjects: | |
Online Access: |
http://oaipmh-jogjalib.umy.ac.idkatalog.php?opo=lihatDetilKatalog&id=53263 |