Korupsi Dalam Pengadaan Barang dan Jasa
Argumentasi hukum yang coba disajikan menjadi sangat berbeda ketika persoalan tersebut ditarik ke arah studi kasus korupsi dalam pengadaan barang dan jasa. Apalagi korupsi tersebut merupakan salah satu bentuk korupsi yang sering mengemuka akhir-akhir ini karena melibatkan pejabat politik.
Main Author: | Amiruddin |
---|---|
Format: | Buku Teks |
Language: | Bahasa Indonesia |
Published: |
Genta Publishing
2010
|
Subjects: | |
Online Access: |
http://oaipmh-jogjalib.umy.ac.idkatalog.php?opo=lihatDetilKatalog&id=61241 |