PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN MELALUI KEPUASAN KERJA KARYAWAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING Studi Pada Kantor Badan Pusat Statistik Kabupaten Klaten

Penelitian bertujuan untuk menguji pengaruh budaya organisasi dan gaya kepemimpinan transformasional terhadap kepuasan kerja untuk meningkatkan kinerja pegawai. Teori Induk yang mendasari penelitian ini adalah Teori Perilaku organisasi (Integrative Model of Organizational Behavior) yang disampaikan...

Full description

Main Author: Andi Ismoro
Format: Thesis S2
Language: Bahasa Indonesia
Published: MM UMY 2015
Online Access: http://oaipmh-jogjalib.umy.ac.idkatalog.php?opo=lihatDetilKatalog&id=62496
PINJAM
Summary: Penelitian bertujuan untuk menguji pengaruh budaya organisasi dan gaya kepemimpinan transformasional terhadap kepuasan kerja untuk meningkatkan kinerja pegawai. Teori Induk yang mendasari penelitian ini adalah Teori Perilaku organisasi (Integrative Model of Organizational Behavior) yang disampaikan oleh Colquitt pada tahun 2009. Penelitian ini dilakukan di kantor Badan Pusat Statistik Kabupaten Klaten, jumlah responden yang digunakan sebanyak 44 karyawan, menggunakan Structural Equation Modeling (SEM) yang dioperasikan melalui program SMART-PLS. Hasil penelitian menunjukkan gaya kepemimpinan transformasional mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja dalam meningkatkan kinerja karyawan. Pengaruh dari gaya kepemimpinan terhadap kepuasan kerja adalah signifikan dan positif, dan pengaruh kepuasan kerja terhadap kinerja pegawai adalah signifikan dan positif.
ISBN: TES MM 061