Asy-Syir’ah Jurnal Ilmu Syari’ah dan Hukum : Revitalisasi Maqashid Al-Syariah Dalam Istinbath Hukum Islam: Kajian Atas Pemikiran Muhammad Al-Thahir Ibnu 'Asyur
Tulisan ini terfokus mengkaji pemikiran Ibnu Asyur tentang muqasid al-syariah. Sebagai pemikir Islam kontemporer Ibnu asyur berupaya merumuskan maqasid al-syariah menjadi disiplin ilmu . Menurutnya , ada empat unsur yang paling mendasar dalam pondasi bangunan maqasid al-syariah, yaitu al-fitrah , al...
Main Author: | Yaqin, Ainol |
---|---|
Format: | Jurnal |
Language: | Bahasa Indonesia |
Published: |
Fakultas Syari’ah dan Hukum UIN Sunan Kalijaga
2016
|
Subjects: | |
Online Access: |
http://oaipmh-jogjalib.umy.ac.idkatalog.php?opo=lihatDetilKatalog&id=77472 |
Summary: |
Tulisan ini terfokus mengkaji pemikiran Ibnu Asyur tentang muqasid al-syariah. Sebagai pemikir Islam kontemporer Ibnu asyur berupaya merumuskan maqasid al-syariah menjadi disiplin ilmu . Menurutnya , ada empat unsur yang paling mendasar dalam pondasi bangunan maqasid al-syariah, yaitu al-fitrah , al-musawaf, al-samahah, dan al-hurriyah. Keempat unsur ini mesti mendengar perhatian dan pertimbangan dalam proses pergumulan teks dan konteks-konteks realitas kekinian untuk melahirkan diktum-diktum hukum yang berkemaslahatan. |
---|---|
ISBN: |
ISBN:ISSN 0854-8722 |