Desentralisasi dan Partisipasi Masyarakat dalam Pendidikan

Demokrasi pendidikan adalah mengikutsertakan unsur-unsur pemerintah setempat, masyarakat dan orang tua untuk saling bahu-membahu menyelenggarakan pendidikan yang dikehendaki bagi anak-anaknya, dengan berpedoman pada ketentuan-ketentuan umum yang berlaku. Desentralisasi pendidikan diartikan s...

Full description

Main Author: Dwiningrum, Siti Irene Astuti
Format: Buku Teks
Language: Bahasa Indonesia
Published: Pustaka Pelajar 2011
Subjects:
Online Access: http://oaipmh-jogjalib.umy.ac.idkatalog.php?opo=lihatDetilKatalog&id=77889
PINJAM
Summary: Demokrasi pendidikan adalah mengikutsertakan unsur-unsur pemerintah setempat, masyarakat dan orang tua untuk saling bahu-membahu menyelenggarakan pendidikan yang dikehendaki bagi anak-anaknya, dengan berpedoman pada ketentuan-ketentuan umum yang berlaku. Desentralisasi pendidikan diartikan sebagai pelimpahan kekuasaan dan wewenang yang lebih luas kepada daerah untuk membuat perencanaan dan mengambil keputusan sendiri dalam mengatasi permasalahan yang dihadapi di bidang pendidikan, beserta masyarakat, pengelola dan pengguna pendidikan itu sendiri namun harus tetap mengacu kepada tujuan pendidikan nasional sebagian dari upaya pencapaian tujuan pembangunan nasional.
ISBN: ISBN:978-602-9033-69-4