Respon masyarakat terhadap penggunaan rumah sebagai media iklan luar ruang rokok jarum 76 di daerah kediri dan nganjuk Jatim
Media iklan luar ruang yang konvensional : baliho, spanduk dan poster semakin penuh sesak. PT Jarum melalukan terobosan dalam beriklan dengan memilih warung sebagai media iklan.
Main Author: | SANTOSA, Iman |
---|---|
Format: | Tugas Akhir |
Language: | Indonesian |
Published: |
FSR ISI Yk
2007
|
Subjects: |