PENGARUH PEMBERIAN TEH HIJAU DAN MADU TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PENDERITA HIPERTENSI DI RW 24 KELURAHAN PRINGGOKUSUMAN YOGYAKARTA

INTISARI Latar Belakang: Penyakit hipertensi telah membunuh 9,4 juta warga dunia setiap tahunnya. Prevalensi hipertensi di dunia sejumlah 22% tahun 2014. Salah satu ramuan tradisional yang dapat digunakan sebagai pengobatan hipertensi adalah teh hijau dan madu. Teh adalah senyawa diuretic (peluruh a...

Full description

Main Authors: Emilia Puspitasari, Ruhyana, Dwi Prihatiningsih
Format: Skripsi - PSIK S1
Language: Indonesia
Published: Universitas 'Aisyiyah Yk 2016
Subjects:
PINJAM