JURNAL KETEKNIKAN PERTANIAN : Pengaruh Milling terhadap Karakteristik Nanopartikel Biomassa Rotan
Ketersediaan biomassa rotan yang melimpah merupakan sumber daya alam kaya serat yang dihasilkan dari pengolahan rotan. Nanopartikel biomassa rotan merupakan pilihan material yang sangat potensial untuk dikembangkan dan diteliti lebih lanjut sebagai filler komposit yang memiliki sifat fisis mekanik l...
Main Author: | Aminah Balfas, Irmansyah, dkk |
---|---|
Format: | Jurnal |
Language: | Bahasa Indonesia |
Published: |
IPB
2016
|
Subjects: | |
Online Access: |
http://oaipmh-jogjalib.umy.ac.idkatalog.php?opo=lihatDetilKatalog&id=82653 |